

Website ini merupakan jaringan website Losari Web Service, yang sebelumnya sebagai media promosi untuk Bisnis 4Life, dan sekarang telah menjadi situs independen yang menyajikan informasi seputar kesehatan, penyakit, alternatif dan herbal, layanan kesehatan, dan info obat medis yang bertujuan untuk memberikan tambahan pengetahuan kepada para pembaca seputar dunia kesehatan.

Sekilas Tentang Info Sehat Keluarga

Siapa yang tak ingin memiliki keluarga yang sehat dan bahagia? Nah, seperti apakah keluarga yang sehat itu? Kesehatan keluarga dapat diartikan sebagai kondisi yang sehat secara fisik, jasmani, dan sosial dari setiap anggota keluarga.
Kesehatan keluarga bukanlah sesuatu yang bisa didapatkan secara tiba-tiba. Butuh sebuah proses dinamis yang melibatkan perilaku keseharian, seperti mencuci tangan, mengonsumsi makanan bergizi dan vitamin, istirahat yang cukup, menghindari stres, rutin berolahraga, memeriksa kesehatan secara berkala, dan menjaga agar tubuh tetap SEHAT.
Infosehatkeluarga.com hadir untuk Anda dalam membantu memberikan informasi seputar kesehatan keluarga, sehingga terwujud masyarakat Indonesia yang SEHAT jasmani, rohani, sosial, maupun finansial.
Latar Belakang
Website ini hadir untuk saya jadikan referensi bagi kesehatan keluarga saya. Bermula sejak anak ke dua saya, di usianya yang ke 2 minggu sudah mulai terkena sakit hingga website ini saya luncurkan. Hampir setiap minggu saya ke dokter, dan semua penghasilan saya terkuras habis hanya untuk DOKTER, “orang pintar”, hingga berbagai makanan suplemen yang terkenal, namun anak saya tetap saja selalu tertimpa sakit. Mulai dari biang keringat akut di usianya yang 2 minggu, alergi pencernaan diusia 3-7 bulan, dan April 2013, Juli 2013, sesuatu yang membuat kami panik. Anak saya terkena STEP.
Saya yakin Tuhan menurunkan obat untuk Anak saya, meskipun saya kurang tahu apakah ini penyakit medis ataukah penyakit akibat saya pernah menyakiti hati seseorang, membuat orang dengki, atau karena ada sesuatu makanan yang tidak berkah yang kami makan.
Setelah mencoba berbagai macam suplemen kesehatan, maka terakhir ini saya memberikan anak saya Transfer Factor. Mudah-mudahan dapat membantu menormalkan daya tahan tubuhnya, dan menjadikannya anak yang sehat, cerdas, dan berguna bagi Agama, bangsa, negara, dan orang tua.
Saya tahu tak ada obat yang Maha Menyembuhkan, karena Yang Maha Menyembuhkan hanyalah TUHAN. Tetapi setiap orang harus berusaha untuk sembuh agar dapat hidup menjadi berguna bagi orang lain.
Saya kemudian tertarik untuk mengumpulkan berbagai artikel kesehatan yang kiranya dapat bermanfaat bagi siapa saja yang membacanya, dan terangkum di website Infosehatkeluarga.com ini.
Meskipun website ini juga saya gunakan untuk mengembangkan jaringan bisnis 4Life saya, tapi saya berharap artikel-artikel di dalamnya dapat bermanfaat bagi siapa saja.
Syukur-syukur kalau ada yang mau bergabung dengan saya mengembangkan bisnis ini, atau minimal ada yang membeli produk 4Life transfer factor dari saya, sehingga dengan tujuan membuat semua orang sehat, saya dapat juga mencari nafkah untuk istri dan anak-anak saya melalui bisnis ini.
Mengapa SAYA Memilih 4Life Transfer Factor?
Banyak suplemen kesehatan di luar sana, tapi 4Life Transfer Factor memberikan kualitas terbaik bagi Anda untuk senantiasa menjaga kesehatan dengan cara yang aman dan nyaman. Berikut alasan-alasan mengapa 4Life Transfer Factor terbaik untuk SAYA dan juga Anda.
1. 4Life Transfer Factor telah terdaftar di BPOM
Banyak suplemen yang beredar tidak terdaftar di BPOM. Hal ini bisa mengancam keselamatan jiwa kita, karena bukan tidak mungkin mereka tidak memiliki BPOM karena Departemen Kesehatan tidak meluluskannya dengan alasan berbahaya.
2. 4Life Transfer Factor terdaftar di PDR.net
PDR (Physicians Desk Reference) adalah buku/situs rujukan USA dan International dalam hal obat-obatan dan suplemen makanan. FDA, BPOM, dan semua lembaga pengawas peredaran obat dan makanan atau bahkan praktisi kesehatan international harus merujuk pada PDR jika akan mengeluarkan rekomendasi. Setiap yang termasuk dalam PDR sudah pasti melalui serangkaian uji klinis yang ketat, serta diawasi secara cermat dan teliti. 4Life Transfer Factor telah terdaftar dalam PDR sejak tahun 2003 hingga hari ini sebagai satu-satunya Transfer Factor yang direkomendasikan.
3. Belum Pernah Ditemukan Adanya Efek Samping
Dari sejak penggunaannya di tahun 1949, belum pernah ditemukan efek samping yang terjadi pada pasien, bahkan pada penggunaan jangka panjang hingga 10 tahun lebih. Hal ini diungkapkan dalam situs PDR.net sebagai berikut :
Safety
In a study of acute toxicity rats were assessed for fourteen days following a single gavage of 4Life Transfer Factor. Five female SD rats were each gavaged with a dose of 2,000mg/kg. No treatment-related mortalities occurred and there were no clinical signs of toxicity. No significant difference in body weights occurred. No gross lesions were found at necropsy in any of the animals. Thus, acute toxicity is considered to be greater than 2,000mg/kg.
Since the discovery of transfer factors in 1949 there have been no reports of allergic reactions [1] or of any side effects resulting from long-term use of 10 years or more.
The use of transfer factors is contraindicated in persons receiving immunosuppressive therapy, though actual interactions have not been documented.
[1] Fudenberg, H. and G. Pizza, Progress in Drug Research, 1994. 42: p. 309-400.
Tujuan Infosehatkeluarga
Memiliki keluarga yang sehat merupakan dambaan setiap orang. Saya berharap semua informasi yang terangkum dalam website ini akan bermanfaat bagi siapa saja yang menyayangi dirinya dan keluarganya dan mengerti akan pentingnya hidup sehat.
Donatur
Website ini merupakan website independen dan tidak gratis. Kami membiayai kelangsungan website ini dari hasil toko online dan program periklanan yang hasilnya tidak belum seberapa.
Jika Anda punya kelebihan dana dan memiliki empati terhadap dunia dan ilmu kesehatan, mungkin bisa ikut andil untuk memelihara kelangsungan website ini, membantu kami untuk membayar hosting tiap bulan, membayar domain tiap tahun, membayar penulis yang sebagian juga merupakan hamba Allah yang lagi mengais rejeki.
Demikianlah informasi tentang info Sehat Keluarga. Terima kasih

Summase, S. Pd
Nomor HP (SMS/Telp): 081355077575
WhatsApp: +6281355077575

