Hidup kembali bersama orang tua kita yang telah beranjak sepuh tentu membawa kebahagiaan tersendiri, selain kita bisa secara langsung merawat dan memenuhi kebutuhan mereka seperti halnya mereka merawat kita semasa kecil, kehadiran kakek atau nenek di tengah-tengah keluarga membawa kehangatan tertentu terhadap kita dan juga anak-anak. Namun, pada kondisi tertentu merawat orang tua bisa menimbulkan […]